Karakteristik Kepribadian Stabil

Monday, 2 December 20130 comments


Mungkin kita akan bertanya-tanya mengenai 'Kepribadian Stabil'
baiklah, saya akan menjelaskan apa itu kepribadian stabil.
Kepribadian itu merupakan hal yang membuat kita bertingkau laku positif maupun negatif. Nah bagimana dengan Kepribadian Stabil?

Kepribadian stabil adalah kepribadian yang diterima oleh Manusia dan sang Pencipta. Mengapa demikian? Karena jika kita tidak mempunyai hubungan yang baik dengan manusia maka akan timbul hal-hal baru yang membuat kita jengkel. Nah untuk itu ada beberapa hal yang menjadi karakteristik seseorang itu mempunya kepribadian stabil. Apa itu?

1. Mampu mengendalikan emosi
Hal ini dapat dibayangkan bagaimana jika seseorang tu tidak dapat untuk mengendalikan emosinya. Contohnya si A tanpa sengaja marah kepada si B. Nah pastinya setelah itu akan timbul rasa tidak nyaman kepada orang yang dimarah ataupun orang disekitar yang melihatnya.

2. Mampu memupuk rasa percaya diri
Percaya ataupun nggak percaya seseorang itu mampu sukse menghadapi apapun karena dia mampu untuk memupuk kepercayaan dirinya.

3. Mampu bersosialisasi dan beradaptasi
Jika kita merasa ada sesuatu hal yang menganjal di dalam pikiran kita dan membuat kita harus meluapkannya dan bercerita dengan orang lain. nah di sini peran itu akan bermain.

4. Mampu menyelesaikan masalah
Nggak dapat dipungkiri lagi kalau masalah itu akan datang dan datang dari mana saja, kapan waktunya, ataupun apapun keadaannya. Contoh kecilnya ketika seseorang adik bertengkar di dalam sebuah keluarga. Nah, orang yang mempu menyelesaikan masalah itu akan mampu menyelesaikan masalah kecil tersebut.

5. Bersikap fleksibel
Ini nih yang penting, bersikap tidak kaku salam menghadapi berbagai macam keadaan. Contohnya ketika kita mengalami sebuah hal untuk mengadakan acara, namun acara tersebut gagal. Nah di sini peran itu berlaku.
Share this article :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. ARTIKEL COPY PASTE - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger